Untuk berhasil dalam
menjalankan usaha musiman, dibutuhkan strategi dan perencanaan pemasaran yang
jitu agar bisnis yang hanya sebentar ini dapat meraup untung yang maksimal.
Dalam hal ini Anda bisa memanfaatkan pemasaran dari mulut ke mulut untuk
menginformasikan beberdadaan bisnis Anda Kepada Masyarakat di sekitar lokasi
usah Anda. Jadi mulailah dengan memperkenalkan kepada sahabat dan tetangga
serta saudara-saudara anda. Sehingga mereka dapat menyebarkan ke orang lain.
Selanjutnya Anda
juga bisa memasang benner ataupun spanduk di meja dan gerobak yang anda gunakan
untuk mendisplay jajanan anda. Strategi ini yang akan memudahkan Anda untuk
menarik perhatian para konsumen yang melwati lokasi tersebut. Carilah lokasi
usaha yang benar-benar strategis misalahnya di pasar sore, dan dekat jalan raya
yang berisi kendaraaan yang lalu lalang. Sehingga peluang usaha Anda semakin
terbukap lebar untuk mendapatkan kosumen.
Kunci Sukses
Agar anda dapat
menghasilakan keuntungan yang maksimal. Ada berberapa kuncu sukses yang perlu
diperhatikan ketika menjalankan usaha ini. Pertama pilihlah lokasi yang
strategis. Kedua jaga kualitas dan kebersihan makanan serta lapak jualan Anda.
Ketiga tawarkan beberapa aneka variasi menu yang beragam agar konsumen senang. Karena
pasti beberapa minggu konsumen akan merasa bosan dengan menu tertentu. Bila
konsumen puas, Mereka pun tidak segan untuk kembali ke warung anda.
0 komentar:
Post a Comment